Fluorosis gigi adalah kerusakan enamel secara kualitatif yang merupakan hasil dari peningkatan konsentrasi fluor selama pembentukan gigi yang dapat menyebabkan perubahan warna pada gigi O1eh karena meningkatnya kasus fluorosis gigi dari tahun ke tahun, maka para peneliti mencari faktor-faktor lain yang dapat menyebabkan fluorosis tersebut. Diperkirakan yang menjadi faktor penyebabnya adalah penggunaan pasta, gigi yang mengandung fluor pada anak yang berusia rnasih sangat mudal Ada beberapa alasan utama, mengapa pemakaian pasta gigi yang mengandung fluor merupakan faktor utama dalam menyebabkan fluorosis gigi pada anak.
Alasan pertama adalah sebagian besar pasta gigi anak yang beredar di
pasaran mengandung fluor dengan konsentrasi yang sangat tinggi yakni di ataS
1000 ppm, sehingga berbahaya bagi anak karena standar fluor yang dianjurkan
adalah 250 - 500 ppm.
Alasan kcdua adalah orang tua yang sudah membiasakan anaknya untuk
menyikat gigi sejak dini dan langsung memakai pasta gigi yang mengandung fluor.
Padahal, pada usia tersebut anak-anak belum mampu untuk berkumur atau membuang
cairan yang ada dalam mulutnya dengan sempurna, sehingga pasta gigi yang
dioleskan di atas sikat gigi anak akan tertetan sekitar 30 - 40 %.
Faktor pendukung iainnya yang dapat menyebabkan fluorosis gigi akibat
pemakaian pasta gigi yang berfluor, diantaranya adalah jumlah atau banyaknya
pasta gigri yang dioles di atas sikat gigi anak, frekuensi menyikat gigi dalam
satu hari dan tambahan rasa yang sangat disukai anak sehingga mendorong anak
untuk mertiakan atau menelan pasta giginya sewaktu menyikat gigi.
Fluorosis gigi adalah suatu penyakit yang tidak dapat diobati, namun
penyakit ini dapat dicegah sejak awal Salah satu cara mencegah tluorosis gigi
tersebut adalah dengan menurunkan konsentrasi tluor dalam pasta gigi znak
menjadi tidak lebih dari 500 ppm. Selain itu, sangat diharapkan pe~anan orang
tua dalam mengawasi anaknya
No comments:
Post a Comment
Silahkan masukkan saran, komentar saudara, dengan ikhlas saya akan meresponnya.